Solahart | Pemanas Air Tenaga Surya | Kamarmandiku.Com

Pemanas Air Tenaga Surya

Bagaimanakah sistem pemanas air ini bekerja pada umumnya?

Water Heater atau lazimnya disebut Pemanas air bertenaga surya bisa dikelompokkan dalam dua bagian.

Yang pertama adalah panel berwarna hitam sebagai penyerap panas, sehingga air panas dapat mengalir ke atas. Sistem yang dirancang sangat sederhana, bagian yang bergerak hanya air.
Area permukaan yang selektif dari suatu sistem dan dipasang tergantung pada air yang digunakan ditambah dengan kondisi udara di luar. Pada permukaan yang berwarna hitam dapat ditingkatkan menggunakan permukaan yang ‘selektif’.

Permukaan yang memiliki daya serap tinggi akan diproses dalam dua tahap, yaitu dengan lapisan nickel dan juga pada lapisan akhir dapat menggunakan black chrome.

Daya kerja dari lapisan black chrome sangat superior karena kemampuannya dalam menyerap ataupun menahan energi matahari. Pada permukaan yang selektif bisa digunakan dalam kondisi dingin, berawan agar mengatasi rendahnya panas atau sinar matahari.

Kedua adalah prinsip Thermosiphon secara langsung. Pada bagian absorber yang sudah terisi air dingin, pada saat sinar matahari mulai memanaskan kolektor, air panas mengalir keatas masuk melewati tangki.

Kemudian air dingin mulai turun kebagian bawah kolektor Air tersebut mulai dipanaskan oleh sinar matahari lewat konektor. Semakin besar temperatur airnya, maka aliran air panas kedalam tangki semakin cepat. Sehingga itu yang disebut sebagai efek ‘Thermosiphon’.

Pemanas Air Solahart

Pemanasan ulang air jika seluruh air panas habis dipakai hanya membuthkan sedikt waktu untuk memanaskan kembali.

Keunggulan produk peanas air tenaga surya Solahart yaitu dengan garansi selama 5 tahun dan produk sudah terbukti tahan lama selama pemakaian.

Produk pemanas air tenaga surya ini sangat hemat penggunaannya sehingga Anda tidak harus memikirkan tambahan biaya pemakaian listrik.

Anda bisa mendapatkan produk pemanas air tenaga surya dari Solahart hanya di Kamarmandiku sebagai toko kamar mandi terlengkap dengan jangkauan hingga ke seluruh nusantara.

Anda bisa kunjungi penawaran terbaik produk pemanas air tenaga surya di MARKETPLACE Kamarmandiku

H 151 PQ

Kamarmandiku tidak hanya menjual pemanas air. Anda juga dapat mendapatkan produk-produk premium perlengkapan kamar mandi bergaransi dan original.

Jadikan Kamarmandiku sebagai solusi peralatan kamarmandi terlengkap untuk Anda.

Kunjungi kami di kamarmandiku.com

Atau dapatkan kami di Aplikasi Kamarmandiku

Kamarmandiku App
H 151 ECO

http://www.kamarmandiku.com
Hotline : 0817 5005 538

Rukan Niaga Boulevard Metland Menteng
Blok i1 no.26, RT.1/RW.8,
Ujung Menteng, Kec. Cakung,
Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13960

kamarmandiku, toko kamar mandi, peralatan kamar mandi, perlengkapan kamar mandi, hemat listrik, termosiphon, pemanas air listrik, pemanas air, solahart, pemanas air solahart,
pemanas air mandi, pemanas air gas, harga alat pemanas air mandi, jual alat pemanas air mandi, jual pemanas air, penghangat air, solar power, pemanas air tenaga surya

kamarmandiku #tokokamarmandi #peralatankamarmandi #perlengkapankamarmandi #hematlistrik #termosiphon #pemanasairlistrik #pemanasair #pemanasairmandi #pemanasairgas #hargaalatpemanasairmandi #jualalatpemanasairmandi #solahart #pemanasairsolahart #jualpemanasair #penghangatair #solarpower #pemanasairtenagasurya

Iklan

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Gambar Twitter

You are commenting using your Twitter account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s