AEROZEN Kloset Mewah dan Pintar dari American Standard

AEROZEN, Produk terbaru  dari American Standard. Toilet  berkualitas tinggi dan memiliki berbagai fitur menarik yang akan membuat anda dan keluarga nyaman jika harus belama-lama di toilet.

Fitur-Fitur Dari Closet AEROZEN

American Standard

AEROZEN Adalah Closet Berkualitas dari Kerjasama American Standard Dengan LIXIL, Closet AEROZEN Didesain untuk membuat penggunanya merasa bebas. Dengan bentuk dinamis, Dipasangkan dengan Teknologi pembersih yang canggih, Membuat nyamam penggunanya.
Tidak hanya mewah dan berkualitas Closet AEROZEN ini memiliki beberapa fitur canggih yang tidak dimiliki Closet merek lainnya.
Berikut Beberapa Fiturnya :

1.   Dual Nuzzle Wash:

Dual Nuzzle Wash disesuaikan untuk kebutuhan pembersihan yang berbeda dan membawa pengalaman yang lebih nyaman.


2.   Anti-Bacteria :

anti bakteri adiktif diterapkan pada pipa, kursi dan penutup dan remote, efektif menghambat pembiakan bakteri dan menjaga kesehatan keluarga.

3.    Auto Nozzle Self-Cleaning :

Semprotan kecil air mengalir keluar untuk membersihkan ujung pipa sebelum dan sesudah digunakan, cara yang efektif untuk menjaga pipa tetap bersih.

4.   Nozzle Shutter :
penutup Pipa menghindari “air seni” atau kotoran masuk dan mengotori       ujung Ujung pipa. Untuk Menjamin kebersihan yang lebih baik.

 

5.   Infrared Sensor :
Dilengkapi dengan sensor infra merah, menghadirkan kenyamanan dan           Kemudahan untuk digunakan.

6.   Quick-Detach Cover :
Mudah untuk melepaskan cover jok, memudahkan untuk Membersihkan      Setiap hari dari area yang sulit dibersihkan.

           
7.   Seat Heater :

Penghangat Yang dipasangkan di bagian alas duduk, membuat penggunanya nyaman ketika duduk

Itulah beberapa fitur dari Closet AEROZEN, Masih banyak lagi Keunggulan dari AEROZEN yang bisa membuat penggunanya nyaman Berlama-lama duduk di Closet ini.

Ingin Memiliki Toilet AEROZEN dari American Standard Seperti Diatas?

Jangan bingung semua tersedia di kamarmandiku.com, segera hubungi kami sekarang juga, jadikan kamar mandi anda menjadi lebih nyaman dan mewah.

banner american standard kamarmandiku blog

 

google-play-logo-kamarmandiku blog
Download Aplikasi Kamarmandiku.com di PlayStore
Iklan

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s